Bagi anda pemilik bisnis menghasilkan konversi bagi usaha dari produk yang anda jual merupakan keharusan,dalam pemanfaatan social media marketing, merupakan salah satu channel yang pada umumnya dilakukan oleh para pelaku usaha untuk memaximalkan activitas marketing mereka, Di artikel ini, kami akan membahas mengapa engagement rate merupakan hal yang penting untuk mengukur sebuah aktifitas dari apa yang sudah dilakukan dalam mengoptimalisasikan sebuah content aktifitas di social media anda, karena yang sering terlintas di benak pemilik aku social media mereka masih berpikir bahwa jumlah follower merupakan hal yang paling utama dan paling berpengaruh.
Pertama tama apa itu engagement rate,
Engagement rate merupakan suatu ukuran metrik untuk mengukur interaksi audiens terhadap konten yang ada pada social media anda. Yang perlu kita pahami bahwa engagement rate setiap jenis bisnis tentunya berbeda-beda. kita tak bisa langsung membandingkan engagement rate apple to apple akun milik kamu dengan bisnis orang lain, Dimana sebuah riset, menginformaikan bahwa sebuah rata-rata engagement rate akun di social media Facebook adalah 0,09%. Sementara rata-rata engagement rate di social media Instagram adalah sebesar 1,6%.
Dengan aucan angka tersebut paling tidak bisa dijadikan sebuah beachmarketing, dan yang dapat kamu lakukan adalah dapat melakukan perbandingan akun usaha kamu dengan kompetitor atau bisnis yang sejenis di media yang sama,Tentu kita sebagai pemilik bisnis ataupun social media admin yang menghandel aktifitas social media harus mengetahui hasil perhitungan dengan rumus yang tepat untuk mendapatkan sebuah data untuk menilai seberapa effective social media anda, dan kami akan membahas nya di bawah.
BACA JUGA: Cara Mendapatkan backlink berkwalitas
Cara Menghitung Engagement Rate Media Sosial
untuk Di media sosial sendiri sebenarnya perhitungan engagement rate pada setiap postingan akan lebih mudah terlihat. karena setiap interaksi yang dilakukan oleh followers akun kita akan dianggap sebagai indikator engagement rate. Seperti like, komentar, dan share.
sebagai contoh untuk rumus formula menghitung engagement rate Instagram:
Engagement Rate (%) = (Jumlah like, comment, dan share / Jumlah Followers) x 100
Formula di atas dapat kamu gunakan untuk mengukur engagement rate pada akun media sosial Instagram secara menyeluruh, dan juga bisa mengukur engagement dari setiap postingan yang kamu lakukan dan kita akan bisa mengetahui ukuran dan efektivitasnya.
Berikut Rumus formula menghitung engagement postingan:
Engagement Rate (%) = (Jumlah like + comment / impression) x 100
Teman teman juga bisa memperhatikan setiap impression pada sebuah postingan yang kamu share, dan impression sendiri adalah jumlah views audience pada setiap postingan. biasanya jumlah impression postingan bisa kamu liat di fitur View Insight setiap postingan di akun bisnis Instagram kamu, akan tetapi, buat teman teman yang ingin mudah untuk mengukur engagement rate, teman teman dapat memanfatkan sebuah tools yang bisa memudahkan kita yang sudah tersedia di online, cukup kamu search saja digoogle dengan kata kunci “tools engagement rate calculator ” dan yang paling penting dari semuanya agar teman teman mendapatkan engagement rate yang tinggi ada hal yang harus dilakukan, sebagai berikut:
1. Pastikan postingan yang kamu buat dapat bermanfaat,
Dalam membuat postingan berkualitas sebaiknya isi dari konten yang akan dibuat dapat memiliki paint point yang dibutuhkan oleh audience, secara emosional ini akan related dengan para audience kamu dan content tersebut dapat menjawab pertanyaan audiens secara tuntas.
2.Dengan ditambah gambar pendukung agar lebih menarik.
selain itu penting sekali foto atau video yang akan diposting konten nya memiliki visual yang baik, diedit dengan element pendukung yang lebih menarik oleh team creative.
3.Posting di Jam Terbaik
Dimana jam pada umumnya audience anda sering online dan berinteraksi, misal kan di instagram maka pada hari rabu jam 11 pagi serta jumat jam 10 pagi. Riset ini berdasarkan Sproutsocial. Apabila berdasarkan Coschedule maka waktu terbaik untuk posting yaitu 8-9 pagi serta jam 2 siang.
4.Membalas kolom komentar audiens
ini keliatan nya sepeleh tapi jangan lupa dengan membalas komentar audiens, Ini akan membuat follower menjadi diperhatikan sehingga kamu bisa memilikipengikut yang loyal.
5, Mengunakan Bantuan Thirdparty
Dan yang terkahir satu strategi yang tak kalah penting adalah berikan triger pemicu secara organik dari comment yang kamu bisa ciptakan diawal dengan dorongan comment, like dari akun social media orang lain, yang dapat kamu dapatkan dengan mudah dengan dukungan website rajacoment.com, Raja Komen atau merupakan salah satu platform populer di Indonesia penyedia layanan sosial media marketing, yang akan membantu kamu meningkatkan engagement secara organik,secara murah effective dan juga tertarget,
Engagement Rate yang dihasilkan bisa melalui Instagram, Youtube, TikTok, Facebook, Gmaps, Twitter atau sebuah aplikasi Android di Playstore, yaitu dengan memperbanyak komentar, memperbanyak like.
Dan yang tidak kalah penting engagement tersebut diciptakan secara organik dari akun akun yang real dan bukan dari robot, tentunya hal ini akan mendorong dan meningkatkan engagement rate pada social media sosial yang kamu miliki, sehingga bisnis kamu dapat effective dan menghasilkan engagement rate yang maximal .
selamat,mencoba !!
BACA JUGA: Cara untuk Meningkatkan Jumlah Subscriber